Transnusi.com Makassar — Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar Muhyiddin menjelaskan bahwa pelaksanaan Akhir Sekolah Semester Genap tahun 2022 jenjang PAUD, SD, dan SMP masing– masing disekolah mulai Senin tanggal 6 hingga 11 Juni 2022.Beliau juga mengatakan satuan pendidikan, dan penerimaan lapor hasil belajar pada tanggal 24 Juni 2022″ jelas Muhyiddin.
Disampin itu, UPT SPF SDI Tabaringan 1 Kecamatan Ujung Tanah Makassar dipimpin oleh Hj, Fadiana, S.Pd, MM waktu ditemui awak media dikantornya baru- baru ini mengatakan, bahwa pelaksanaan Akhir Sekolah ( PAS ) Semester Genap” Alhamdulillah, kami sangat bersyukur karena pelaksanaan kegiatan tersebut, berjalan dengan baik, tertib, aman, dan lancar tanpa ada kendala.
Pelaksanaan ini pula dengan menerapkan protokol kesehatan dengan mencuci tangan, memakai masker dan jaga jarak salam mengikuti pelajaran,” ungkapnya.
Lanjut Hj, Fadiana mengatakan rasa terima kasih yang sebesar besarnya kepada seluruh komponen guru atas terlaksananya kegiatan Pelaksanaan Akhir Sekolah Semester Genap tahun pelajaran 2021- 2022, dengan baik, tertib, aman dan sukses.” tutupnya.
Laporan : Mahyuddin / Wempy