Gelar Pelantikan Majelis Perwakilan Mahasiswa dan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakuktas Hukum Universitas Indonesia Timur Periode 2022/2023

Transnusi.com Makassar Melantik Majelis Perwakilan Mahasiswa (MPM) dan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakuktas Hukuk Universitas Indonesia Timur Periode 2022/2023, Kaprodi Fakultas Hukum UIT Ambo Esa SH MH berharap Mahasiswa Hukum mampu mengembalikan kejayaan Fakultas Hukum UIT Makassar

Yang mana pada tahun 2012 Fakultas Hukum UIT Makassar sempat berjaya dengan jumlah Mahasiswa Hukum sampai 1200 Mahasiswa

Bacaan Lainnya

Dalam sambutannya Ambo Esa, mewakili Dekan Fakultas Hukum UIT Dr Amiruddin Pabu SH MH, mengatakan pentingnya berorganisasi bagi mahasiswa

tidak semua ilmu didapatkan di akademik, namun banyak juga ditemukan dengan pengalaman berorganisasi.

“Sebagai Mahasiswa Hukum yang yang akan berprofesi sebagai Lawyer (Pengacara) tentunya harus mampu berinterktif dengan baik, dan tentunya dengan berorganisasi kita jadi terbiasa berinteraksi dengan orang banyak, sehingga dalam menjalankan profesi dapat meyakinkan kleinnya,” tutur Ambo Esa, 27/10/2022

Selanjutnya Ambo Esa meminta kepada ketua dan Pengurus BEM yang baru agar bersungguh sungguh dalam menjalankan dan membesarkan organisasi

Sementara itu ketua BEM terpilih Muh Tariq Fathan mengatakan akan siap melaksanakan amanah yang diberikan

“Terimaksih kepada semua terkhusus bapak Dekan, kaprodi dan Dosen Fakultas Hukum atas keprecayaan yang diberiakan kepada kami. dengan kepeecaan ini kami siap menjalankan organisasi sesuai harapan kita semua,” tutut Muh Tariq Fatihan

Pelantikan bertemakan “Aktualisasikan Potensi Profesionalisme Fakultas Hukum Lebih Berkualitas yang digelar di Aula Kampus UIT Makassar, juga dirangkaikan dengan Upgrading dan Rapat Kerja, serta dihadiri beberapa Dosen Fakultas Hukum UIT

 

Laporan : Ridwan 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *